BerandaMamujuRuas Jalan Dalam Kota Mamuju Tergenang. Apa Penyebabnya ?

Ruas Jalan Dalam Kota Mamuju Tergenang. Apa Penyebabnya ?

TVRISULBARNEWS-MAMUJU., Hujan deras mengguyur wilayah kabupaten Mamuju membuat sejumlah ruas jalan tergenang air. genangan air terjadi di jalan kelapa, Diponegoro, dan jenderal Sudirman, dan sejumlah titik lainnya dalam kota Mamuju. Jumat (28/6/2024)

Salah seorang warga Mamuju mengaku, banjir terjadi disebabkan fungsi drainase yang kurang baik dan tak mampu menampung debit air hujan.

“Drainase dalam kota kurang baik, sehingga terjadi genangan air di badan jalan”, ungkap seorang warga

Ia berharap dinas terkait melakukan perbaikan drainase dalam kota sehingga tak menjadi langganan banjir.(IHM)

RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisment -
Google search engine

Most Popular

Recent Comments